Pohonilmu.com - Sebelum kita melakukan konfigurasi indihome,kita harus memiliki hak akses penuh agar dapat mengatur wifi sesuai keinginan kita,terus bagaimana cara agar dapat masuk ke akses penuh ?.
Tidak perlu khawatir,yuk simak caranya !
Untuk Anda yang memasang WiFi IndiHome dan mendapatkan modem Fiberhome, silahkan baca panduan berikut untuk login ke modem:
1. Pertama, ketikkan 192.168.1.1 di browser lalu tekan Enter.
2. Setelah itu, Anda akan dibawa ke halaman login modem IndiHome.
Dan apabila username dan password diatas gagal,berukit alternatif username dan password lainnya dari router indihome
- username: admin
- password: admin
Post a Comment for "Daftar Username dan Password Indihome"